Senen Dalam Angka 2015 - Badan Pusat Statistik Kota Jakarta Pusat

Senen Dalam Angka 2015

Nomor Katalog : 1102001.3173030
Nomor Publikasi : 317361506
ISSN/ISBN : 0852-2154
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 2 November 2015
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.34 MB

Abstraksi

Publikasi Senen Dalam Angka merupakan publikasi tahunan yang diterbitkan secara berkala oleh Badan Pusat Statistik Kota Administrasi Jakarta Pusat. Publikasi ini bertujuan untuk memberikan gambaran umum tentang perkembangan Kecamatan Senen secara umum yang meliputi keadaan geografi, sosial dan ekonomiKecamatan Senen terdiri dari 6 Kelurahan yaitu: Kenari,Paseban, Kramat, Kwitang, Senen, Bungur. Di kecamatan ini terkenal dengan Stasiun Kereta Api Pasar Senen dan Pasar Proyek Senen serta Museum Bersejarah.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Jakarta PusatJl. Wahidin I No.19E Sawah Besar

Jakarta Pusat Telp : (021) 3453070 Fax : (021) 3453070 Email : bps3173@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik